Hai guys, nggak terasa udah memasuki pertengahan bulan Juni dan beberapa hari lagi menjelang SNMPTN tertulis. Mungkin dari lo yang ikutan SNMPTN tertulis ada yang masih galau mengenai pelajaran atau pun kemantapan dalam memilih jurusan ehehe. Tapi apapun itu semangat guys, kalian pasti bisa :D
Oke kembali ke tema, intronya memang sedikit melenceng dari tema ya ahaha.
Tema kali ini yang gua angkat adalah tentang wawancara, kenapa wawancara? Yap, karena semenjak gua kelas 3 dan siap untuk masuk ke perguruan tinggi, gua ngerasa kebutuhan wawancara semakin mendesak. Nah walaupun gua baru 2 kali menjalani wawancara seputar penerimaan mahasiswa baru, tapi gua akan berbagi kisah gua nih ehehe.
Wawancara pertama gua adalah wawancara untuk mendapatkan full scholarship dari Trisakti School of Management dan yang kedua adalah wawancara seleksi maba STIS. Emang keduanya pada dasarnya sama aja sih, cuma ada beberapa hal yang membedakan, yaitu kalo di STIS ada sedikit PU (seputar pancasila, UUD dan Bhineka Tunggal Ika) yang ditanyakan. Tapi sebenernya guys, hal-hal penting yang harus lu persiapkan untuk wawancara adalah :